Beruntungnya Bayi Kembar Lahir di Pesawat, Mendapat Tiket Penerbangan Gratis Sepanjang Hidupnya

- 18 Agustus 2020, 05:35 WIB
Ilustrasi bayi kembar.
Ilustrasi bayi kembar. /ANTARA/

PR BOGOR - Bayi perempuan kembar lahir di dalam maskapai nasional Mongolian Airlines atau MIAT pada 9 Juli 2020 lalu.

Dilpaorkan dari Air Live, mereka lahir dalam penerbangan dari Istanbul Turki ke ibu kota Mongolia, Ulan Bator.

Menjadi keberuntungan tersendiri bagi kedua bayi kembar itu, maskpai memberikan hadiah istimewa bagi sang ibu dan bayi kembarnya berupa tiket penerbangan seumur hidup gratis.

Baca Juga: HUT ke-75 RI Tim Merauke Bertugas Turunkan Merah Putih, Komandan Upacara Kepala Densus 88 Antiteror

Baca Juga: Kabar Membanggakan, Upacara Virtual Kemerdekaan ke-75 Republik Indonesia Pecahkan Rekor MURI

Baca Juga: Upacara Hari Kemerdekaan ke-75 Republik Indonesia Berjalan Khidmat, Digelar dengan Protokol Covid-19

Hal itu lantaran, peristiwa itu terjadi pertamakali dalam sejarah MIAT, khususnya penerbangan sipil.

Pihaknya berhasil membantu seorang wanita melahirkan di dalam pesawat.

Artikel ini telah tayang di Pikiranrakyat-tasikmalaya.com dengan judul 'Bayi Kembar Lahir di Pesawat, Dapat Tiket Penerbangan Seumur Hidup Gratis'.

Halaman:

Editor: Amir Faisol

Sumber: Pikiran Rakyat Tasikmalaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x