Ayat Al-Quran Dibacakan Saat Rapat Trump dan Senat AS, Simak Faktanya

- 14 April 2020, 18:42 WIB
DONALD Trump ketika menghadiri National Prayer Service di Washington National Cathedral.*
DONALD Trump ketika menghadiri National Prayer Service di Washington National Cathedral.* /Vox/Getty Image/

Sejumlah pemuka agama dari berbagai agama juga hadir, seperti Imam Mohamed Magid dari All Dulles Area Muslim Society Center, yang mewakili agama Islam.

Imam Mohamed Magid membacakan Surat Al-Hujurat ayat 13 dan Surat Ar-Rum ayat 22, dan diduga pemilihan dua surat ini mengandung pesan khusus untuk Trump.

Sumber artikel dari depok.pikiran-rakyat.com dengan judul "Cek Fakta: Donald Trump Disebut Baca Al-Quran Saat Buka Sidang, Simak Faktanya"

Berdasarkan penelusuran yang sudah dilakukan terkait rekaman video tersebut, dapat disimpulkan informasi yang beredar adalah informasi hoaks.***

Halaman:

Editor: Miftah Hadi Sopyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah