Catat, Malam Ini Terjadi Hujan Meteor, Biasa Dikenal Meteor Naga, Begini Penjelasan Gamblang LAPAN

- 8 Oktober 2020, 18:13 WIB
Ilustrasi hujan meteor Draconoid malam ini (08/10/20)
Ilustrasi hujan meteor Draconoid malam ini (08/10/20) /Amazonaws.com/

PR BOGOR - Fenomena langit selalu menarik untuk disaksikan. Di bulan Oktober 2020 ini, salah satunya fenomena hujan meteor.

Pada malam hari ini, Kamis 8 Oktober 2020, akan terjadi hujan meteor.

Hujan meteor tersebut dinamakan dengan hujan meteor draconoid, ini sering disebut juga dengan meteor naga bahkan juga dikenal sebagai bintang jatuh.

Baca Juga: Massa Demonstran UU Cipta Kerja Ricuh di Daan Mogor Tangerang, 5 Pelajar Luka-luka

Baca Juga: Telah Tayang Perdana, Pemain Do Do Sol Sol La La Sol Sapa Penggemar Lewat Konferensi Pers

Sebagiamana dikutip Pikiranrakyat-bogor.com dari keterangan Pussain LAPAN, puncak hujan meteor itu akan terjadi pada pukul 18.15 WIB hingga 21.03 WIB.

Intensitas hujan ini sebanyak 4 meteor per jam untuk wilayah Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT) dan 6 meteor per jam untuk wilayah Banda Aceh, Provinsi Aceh.

Selain itu, faktor cuaca juga berpengaruh pada penampakan fenomena hujan meteor ini. Jika cuaca cerah dan tidak hujan, fenomena ini akan terlihat.

Baca Juga: Ramai Demo Penolakan UU Cipta Kerja, Menko Airlangga Bilang 'Kita Tahu Siapa yang Menggerakkan'

Halaman:

Editor: Amir Faisol

Sumber: Lapan.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x