Erick Thohir soal Isu Bansos Dipolitisi Jelang Pilpres: Saya Juga Bingung Kenapa Baru Diributin Sekarang?

- 12 Februari 2024, 16:30 WIB
Menteri BUMN Erick Thohir (kiri) buka suara soal isu bantuan sosial. Erick mengatakan program itu sudah lama dilakukan pemerintah, ia mengaku heran hal tersebut baru diributkan jelang Pilpres 2024.
Menteri BUMN Erick Thohir (kiri) buka suara soal isu bantuan sosial. Erick mengatakan program itu sudah lama dilakukan pemerintah, ia mengaku heran hal tersebut baru diributkan jelang Pilpres 2024. /Foto: ANTARA/Asprilla Dwi Adha

"Tujuan utama bansos adalah sebagai bantalan atau perlindungan sosial agar masyarakat atau keluarga miskin mampu bertahan menghadapi tekanan kenaikan harga pangan sebagai dampak El Nino maupun gangguan rantai pasok yang berdampak pada kenaikan harga pangan global," kata Ari.

Ari menegaskan bahwa penyaluran bansos adalah program afirmasi dari pemerintah untuk rakyat yang dananya bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara dan telah disetujui bersama oleh pemerintah dan DPR.

"Jadi, tidak ada hubungannya dengan proses pemilu," pungkasnya seperti dikutip dari ANTARA.***

Halaman:

Editor: Khairul Anwar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah