Simak Makna Logo dan Slogan Hari Pramuka Ke-60 pada 14 Agustus 2021

- 13 Agustus 2021, 11:42 WIB
Makna dari logo dan slogan Hari Pramuka ke-60 yang akan diperingatu pada esok hari Sabtu 14 Agustus 2021.
Makna dari logo dan slogan Hari Pramuka ke-60 yang akan diperingatu pada esok hari Sabtu 14 Agustus 2021. /

Gerakan Pramuka Indonesia ini adalah nama organisasi pendidikan nonformal yang menyelenggarakan pendidikan kepanduan di Indonesia.

Baca Juga: Link Live Streaming Manchester United vs Leeds, Pekan 1 Liga Premier Inggris 2021-2022, Tayang Besok Sabtu

Mungkin sudah banyak yang tahu, kata Pramuka ini merupakan singkatan dari Praja Muda Karana.

Praja Muda Karana memiliki arti sebagai jiwa muda yang suka berkarya.

Namun sebelumnya, kata Pramuka ini asalnya diambil dari kata Poromuko oleh Sultan Hamengkubuwono IX, yang berarti pasukan terdepan dalam perang.

Baca Juga: LINK NONTON dan Sinopsis The Great Shaman Ga Doo Shim Ep 4 Sub Indo: Perburuan Roh Jahat Dimulai

Itulah makna logo dan slogan Hari Pramuka Ke-60 pada 14 Agustus 2021.***

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah