Kaleidoskop 2020: Deretan Artis Indonesia Terjerat Kasus Hukum, dari Tara Basro hingga Jerinx SID

- 10 Desember 2020, 10:01 WIB
Potret Tara Basro. Berikut Kaleidoskop 2020: Deretan Artis Indonesia Terjerat Kasus Hukum, dari Tara Basro hingga Jerinx SID.*
Potret Tara Basro. Berikut Kaleidoskop 2020: Deretan Artis Indonesia Terjerat Kasus Hukum, dari Tara Basro hingga Jerinx SID.* /Instagram/@tarabasro/@tarabasro

PR BOGOR – Tahun 2020 sebentar lagi akan berakhir. Terdapat banyak peristiwa-peristiwa yang terjadi sepanjang 2020.

Tahun ini, ternyata masih banyak artis Indonesia yang tersandung kasus hukum, khususnya terkait penyalahgunaan barang haram, narkoba dan psikotropika.

Artis Indonesia terjerat kasus hukum

Berikut deretan artis Indonesia yang terjerat kasus hukum sepanjang tahun 2020.

Baca Juga: BREAKING NEWS: Ustadz Yusuf Mansur Positif Covid-19, Tak Sendirian Ternyata Bersama Putranya Juga

Baca Juga: UAS Tanggapi Penembakan 6 Pengikut Habib Rizieq Shihab, Habib Husin Bilang: Jangan Asal Menyalahkan

Baca Juga: Selidiki 6 Pengikut Habib Riizeq Shihab yang Ditembak Mati, Kompolnas: Tak Butuh Tim Independen

1. Lucinta Luna

Selebgram Lucinta Luna menjadi salah satu dari sekian banyak artis yang terjaring kasus narkoba di tahun 2020.

Wanita transgender itu ditangkap pada 11 Februari 2020 dinihari di apartemen rumahnya. Saat itu polisi menyita tiga butir pil ekstasi saat penggeledahan. Ia ditetapkan sebagai tersangka setelah dites positif mengonsumsi benzodiazepin yang masuk golongan psikotropika.

Akibatnya, Lucinta Luna pun divonis jatuhan hukuman 1,5 tahun penjara serta denda sebesar Rp 10 juta.

Baca Juga: Layak Dicoba, 5 Manfaat dan Resep Masker Kunyit, Bisa Cegah Jerawat hingga Hilangkan Mata Panda

Baca Juga: ARMY harus Tahu, 8 Hal yang Tidak Pernah Anda Ketahui Tentang Jungkook BTS, 1-8 Buat Kamu Meleleh

Baca Juga: BLINK harus Tahu, 8 Fakta tentang Jisoo BLACKPINK Wajib Kamu Ketahui, Nomor 5 Tak Terbantahkan

2. Tara Basro

Pada Maret 2020, Artis Tara Basro terancam melanggar UU ITE atas unggahan foto dirinya tanpa busana yang memperlihatkan lipatan perut dan stretch marknya.

Kementerian Komunikasi dan Informasi (Kemkominfo) menganggap bahwa unggahan tersebtu mengandung unsur pornografi. Hal ini pun mengundang berbagai kecaman dari Netizen.

Namun, kasus tersebut tak berlangsung lama, karena setelah diteliti, Menkominfo, Johnny G Plate menilai tak ada pelanggaran UU ITE dalam foto tersebut.

Baca Juga: Cek Rekomendasi Ramuan Tradisional Ini, Bisa Bantu Cegah Kerutan Wajah Sejak Dini, Apa Saja ya?

Baca Juga: 3 Kombinasi Cara Membuat Masker Pepaya untuk Kulit Wajah Tampak Muda dan Glowing

Baca Juga: ARMY, Catat Jamnya! Malam Ini Ada BTS Tampil di Konser 'Jingle Ball' di iHeartRadio 2020

3. Hana Hanifah

Artis FTV Hana Hanifah diduga terlibat kasus hukum terkait prostitusi online pada Juli 2020. Ia ditangkap polisi bersama seorang pria di sebuah hotel di Medan dalam kondisi tak berbusana lengkap.

Dalam kasus tersebut, Hana ditetapkan sebagai saksi. Sementara dua orang mucikari ditetapkan sebagai tersangka.

4. Marshanda

Mantan artis cilik, Marshanda terjerat kasus hukum terkait kematian putri Karen Idol. Seperti diketahui, putri Karen Idol diduga jatuh dari lantai enam apartemen milik Marshanda.

Karena hal itulah Marshanda diperiksa Polres Metro Jakarta Selatan sebagai saksi untuk proses penyidikan. Ia pun memenuhi panggilan polisi pada 6 Agustus 2020.

Baca Juga: 20 Kumpulan Ucapan Peringati Hari Hak Asasi Manusia 2020: Bukankah Manusia Dilahirkan untuk Merdeka

Baca Juga: Amalan Doa Pagi dan Sore, Agar Terhindar dari Berbagai Macam Musibah

Baca Juga: Stagnan Lagi! Update Harga Emas Hari Ini 10 Desember 2020, Antam Rp1.922.000 per 2 gram

5. Jerinx SID

Pada 16 Juni 2020 lalu, anggota grup band Superman is Dead (SID), Jerinx dilaporkan ke polisi lantaran sebuah unggahannya di Instagram yang diduga mencemarkan nama baik Ikatan Dokter Indonesia (IDI) karena menyebut organisasi itu sebagai “kacung WHO”.

“Gara-gara bangga jadi kacung WHO, IDI dan Rumah Sakit dengan seenaknya mewajibkan semua orang yang akan melahirkan untuk tes Covid-19,” tulis Jerinx.

Jerinx akhirnya ditetapkan sebagai tersangka pada 12 Agustus 2020 dan ditahan di Rutan Mapolda Bali. Ia divonis satu tahun dua bulan dipenjara.

Baca Juga: Hari Antikorupsi Sedunia 2020, KPK Usung Tema sebagai Alarm untuk Bangun dari Tidur Panjang

Baca Juga: Hari Antikorupsi Sedunia 2020, KPK Usung Tema sebagai Alarm untuk Bangun dari Tidur Panjang

Baca Juga: Sinopsis Film The Expendables 3 Tayang di Bioskop Trans TV Malam Ini: Aksi Pertempuran Antar Anggota

6. Anji

Musisi Erdian Aji Prihartanto alias Anji harus berurusan dengan hukum karena video viral yang diunggah di Kanal Youtube pribadinya yang memuat klaim menemukan obat Covid-19 bersama ilmuwan Hadi Pranoto.

Atas video kontroversial tersebut, Anji dan Hadi Pranoto akhirnya dilaporkan ke Polda Metro Jaya pada 13 Agustus 2020 dengan tuduhan menyebarkan berita bohong. Beruntung, ia tidak dijatuhkan hukuman penjara.

7. Nikita Mirzani

Selebriti kontroversial, Nikita Mirzani memang sudah kerap berlangganan dengan kasus hukum.

Baca Juga: Dirkrimum PMJ: Kalau Ingin Pengajian, Kenapa Menyerang Mobil Polri, Kita Tak Lakukan Apapun

Baca Juga: ARMY dan BLINK harus Bangga! BTS dan BLACKPINK Berhasil Masuk 'Top 50 Album Terbaik 2020' Billboard

Baca Juga: Pilkada 2020, Tertangkap Basah Gencarkan 'Serangan Fajar' Seorang IRT dan Kepala Sekolah Diamankan

Di tahun 2020, Nikita Mirzani dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas kasus penganiayaan mantan suaminya dan juga dugaan ujaran kebencian terhadap ulama Habib Rizieq Shihab.

8. Gisella Anastasia

Pada November 2020, Gisella Anastasia kembali terlibat dengan kasus hukum atas video syur mirip dirinya beredar luas di dunia maya.

Gisel pun akhirnya dipanggil kepolisian sebagai saksi dan dicecar beberapa pertanyaan. Polisi pun telah menetapkan PP dan MN sebagai tersangka.***

 

Editor: Amir Faisol


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah