Jelang Musim Mudik Lebaran 2024, Astra Tol Cipali Siapkan 785 Toilet Gratis

- 22 Maret 2024, 09:00 WIB
Pantauan Pikiran-Rakyat.com pada Sabtu, 23 Desember pukul 10.00 WIB, kemacetan terjadi mulai ruas tol Cikampek hingga KM 135 tol Cipali. Untuk mengurai kemacetan, kepolisian dan Jasa Marga memberlakukan contra flow.
Pantauan Pikiran-Rakyat.com pada Sabtu, 23 Desember pukul 10.00 WIB, kemacetan terjadi mulai ruas tol Cikampek hingga KM 135 tol Cipali. Untuk mengurai kemacetan, kepolisian dan Jasa Marga memberlakukan contra flow. /Pikiran-rakyat.com/Aldiro Syahrian

Prediksi volume lalu lintas tersebut, kata Sri Mulyo, diproyeksikan meningkat sebesar 2,2 persen dibandingkan dengan jumlah volume lalu lintas yang tercatat selama musim Lebaran pada tahun 2023.

Namun, jika dibandingkan dengan volume lalu lintas harian, proyeksi tersebut menunjukkan peningkatan sebesar 79,9 persen.

Untuk mengatasi kemungkinan kemacetan lalu lintas di jalan Tol Cipali selama musim mudik Lebaran, dia menyebutkan bakal diterapkan rekayasa lalu lintas one way dan contraflow untuk arus mudik dan balik Lebaran.***

Halaman:

Editor: Ina Yatul Istikomah


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x