ROC Berada di Peringkat ke-4 Klasemen Sementara Olimpiade Tokyo 2020, Negara Apakah Itu?

- 28 Juli 2021, 09:39 WIB
Negara ROC menempati posisi empat besar dalam klasemen sementara Olimpiade Tokyo 2020 setelah AS, Tiongkok, dan Jepang. Negara mana kah itu?
Negara ROC menempati posisi empat besar dalam klasemen sementara Olimpiade Tokyo 2020 setelah AS, Tiongkok, dan Jepang. Negara mana kah itu? /olympics.com

PR BOGOR - Tuan rumah Jepang, Amerika Serikat, dan Tiongkok memperebutkan tiga posisi teratas perolehan sementara medali di Olimpiade Tokyo 2020 hingga Selasa, 27 Juli 2021.

Menyusul ketiga negara tersebut ada negara ROC di posisi keempat perolehan sementara medali di Olimpiade Tokyo 2020.

Lalu, sebenarnya negara manakah ROC yang ikut dalam ajang olahraga dunia Olimpiade Tokyo 2020?

Baca Juga: 10 Link Download Twibbon Couple Golas Lucu dan Romantis! Cocok Dipakai untuk Pasangan di Media Sosial

Olimpiade merupakan pesta olahraga berskala internasional yang digelar setiap empat tahun sekali, baik itu olimpiade musim panas atau musim dingin.

Setiap negara dan atlet tentunya tak ingin ketinggalan berpartisipasi dalam Olimpiade.

Namun, bagaimana jika suatu negara tidak mendapatkan kesempatan tersebut atau diboikot? Tentunya, menjadi kerugian besar bagi negara maupun atlet itu sendiri.

Baca Juga: Jadwal Bulu Tangkis Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020 Hari Ini Rabu, 28 Juli 2021

Hal inilah yang dialami oleh Rusia, yang sebenarnya terancam tidak bisa tampil pada Olimpiade Tokyo 2020.

Negara Rusia atau nama resminya Federasi Rusia merupakan negara terbesar di dunia.

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: TIME India Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x