Fakta Sebenarnya Kasus Viral Pelecehan Pria di Toilet, Sosok yang Dituding Pelaku Muncul Beri Klarifikasi

- 9 Mei 2023, 18:17 WIB
Klarifikasi pria yang dituding melakukan pelecehan seksual di toilet mal.
Klarifikasi pria yang dituding melakukan pelecehan seksual di toilet mal. /TikTok/@kejadiansorry

Baca Juga: Laga di Stadion Pakansari Bogor Sempat Diwarnai Kericuhan, Video Detik-detik Suporter Lempar Kursi Viral

"Dia mendeskripsikan di video itu ada memukul saya. Kenyataannya muka saya tidak ada apa-apa," terangnya.

Selanjutnya, akun Nicholas Tunggal yang mengaku sebagai teman dari terduga korban tidak ada di lokasi kejadian, sehingga cerita yang disampaikan pun belum tentu benar.

"Hal ini jelas pencemaran nama baik dan fitnah, bisa dijerat UU ITE. Akibat yang ditimbulkan dari video ini adalah pemutusan hubungan kerja (PHK). Kedua, pencemaran nama baik. Ketiga, kerugian material dan imaterial. Demi memulihkan nama baik saya, saya siap melanjutkan ke proses hukum," ujarnya.

Baca Juga: Video Viral Petugas Tol Persulit Pemadam Kebakaran Melintas, Jasa Marga Mohon Maaf

"Di sini saya mengalami fitnah yang luar biasa dan di up oleh media media besar sehingga menimbukan efek yg sangat besar di kehidupan saya. Saya mengalami pemecatan, fitnah ini menimbulkan kerugiannmaterial dan imeterial," sambungnya.

Sementara itu, seiring dengan kemunculan pria yang mengaku dituding sebagai pelaku pelecehan seksual hingga video fitnah tersebut viral, netizen ramai-ramai memberikan rasa simpati mereka.

Dapatkan update berita pilihan tentang Bogor, Jawa Barat, nasional, dan breaking news setiap hari dari https://bogor.pikiran-rakyat.com. Caranya klik link https://gnews/prbogor kemudian klik tombol ikuti. Setelahnya, Anda bisa mengetahui informasi terbaru dari kami.***

Halaman:

Editor: Citra Nuraini

Sumber: TikTok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x