Penyebab Kominfo Blokir Steam, DOTA, CS:GO, dan Epic Games Sampai Kapan Pemblokiran Terjadi?

- 30 Juli 2022, 11:50 WIB
Penyebab Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) blokir Steam, DOTA, CS:GO, dan Epic Games. Sampai kapan pemblokiran terjadi?
Penyebab Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) blokir Steam, DOTA, CS:GO, dan Epic Games. Sampai kapan pemblokiran terjadi? /Steam

"Sambil menunggu mereka melengkapi pendaftaran, tidak bisa diakses dari Indonesia," ucap Samuel dalam jumpa pers di Jakarta. 

Pemblokiran ini membuat netizen ramai-ramai mengutuk aksi Kominfo di media sosial, membuat trending hastag #BlokirKominfo. 

Baca Juga: Link Download Bus Simulator Indonesia 3.6.1 Bukan Situs Mediafire, Unlimited Money Unlock All Livery

Meski demikian, Samuel menyebut pemblokiran Steam, DOTA, Epic Games, dan CS:GO bersifat sementara sampai yang belum terdafar melengkapi data-data pendaftaran.

Setelah hal itu dilakukan, pemblokiran bakal dicabut dan beberapa platform digital akan bisa beroperasi dengan normal kembali.

"Untuk normalisasi itu tergantung mereka. Mereka begitu mendaftar dan mengajukan bahwa saya sudah mendaftar, kita akan buka blokirnya," ucap dia.

Baca Juga: Cara Membuat Nama FF Spasi Kosong Panjang Pendek Tanpa Aplikasi Mudah dan Praktis

Adapun daftar situs yang diblokir Kominfo 2022

  1. Amazon (e-commerce)
  2. Yahoo (mesin pencarian)
  3. Bing (mesin pencari)
  4. DOTA (game online)
  5. Steam (platform game online)
  6. CS:GO (game online)
  7. Epic Games (platfrom game online)
  8. Battle.net (paltform game online)
  9. Origin (EA)

Hingga artikel ini diturunkan, protes dari netizen masih ramai di media sosial. Bahkan hastag #BlokirKominfo makin diperbincangkan. 

Penyebab Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) blokir Steam, DOTA, CS:GO, dan Epic Games sampai waktu yang belum ditentukan.***

Halaman:

Editor: Khairul Anwar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah