Nenek Penjual Kelapa di Lumajang Jadi Sasaran Aksi Jambret, Pelaku Mendorong hingga Terjengkang

- 18 November 2022, 22:28 WIB
Aksi penjambretan nenek penjual kelapa terekam CCTV di Desa Sawaran Lor, Kecamatan Klakah, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur pada Kamis, 17 November 2022.
Aksi penjambretan nenek penjual kelapa terekam CCTV di Desa Sawaran Lor, Kecamatan Klakah, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur pada Kamis, 17 November 2022. /Instagram @ardeli_48.

Peristiwa ini mengundang beragam komentar dari warganet. Berikut komentar mereka usai melihat video viral nenek penjual kelapa jadi korban jambret di Lumajang:

"Klo mau ambil ya ambil aja kalungnya. Tp gaush pake jorokin jg kali ah. Kasian mbah lho. Gk punya hati bgt," tulis @feniaandi***.

Baca Juga: Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 67, Tabel 3.1 Tanggal Sidang Perumusan UUD 1945

"Pelajaran juga utk kaum hawa, jangan memakai perhiasan berlebih dan mencolok di desa biasa nya gt min.... Mengundang hal-hal yg tdk diinginkan," tulis @dimas_bangg***.

"Satu kata buat yg jambret (BIADAB) semoga nenek mendapatkan rezeki yang berlimpah," @hanifrosyadi***.

Melansir laporan terbaru dari akun Instagram @ardeli_48, Polsek Klakah saat ini sedang melakukan olah TKP setelah kejadian ini viral di media sosial.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 2 Halaman 22 Subtema 1 Pembelajaran 3, Isi Percakapan Kecoa dan Cicak

"Update nenek sepuh di Sawaran Lumajang. Nenek sepuh korban jambret pelaku buron, moga segera tertangkap," tulis Andre Li 48, Jumat, 18 November 2022.***

Halaman:

Editor: Khairul Anwar

Sumber: Instagram @ardeli_48


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x