Arti 4 Warna di Aplikasi PeduliLindungi, dari Hitam, Merah hingga Kuning

- 12 September 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi aplikasi PeduliLindungi.
Ilustrasi aplikasi PeduliLindungi. /Instagram.com/@lawancovid19_id

Dan orang tersebut tentunya tidak diperbolehkan untuk melakukan aktivitas di tempat umum.

2. Warna Merah

Warna Merah bagi pengguna aplikasi PeduliLindungi artinya, pengguna dikabarkan belum melakukan vaksinasi Covid-19.

Baca Juga: 15 Fakta Menarik Tentang Angka 12, Sangat Spesial Bagi Ilmuwan

Selain itu penggunaan juga dikatakan dalam kondisi terpapar virus Covid-19 seseorang yang dikabarkan berstatus merah ini tidak diperbolehkan untuk melakukan aktivitas di ruang umum.

3. Warna Kuning

Warna kuning bagi pengguna aplikasi PeduliLindungi ini artinya pengguna dikabarkan telah melakukan vaksinasi dosis pertama, bisa diperbolehkan ketempat umum usai melakukan verifikasi lebih lanjut.

4. Warna Hijau

Warna hijau bagi para pengguna aplikasi PeduliLindungi ini artinya pengguna dikabarkan aman melakukan perjalanan atau aktifitas di luar.

Baca Juga: Jadwal dan Link Pendaftaran Vaksinasi Dosis Kedua Sinovac di Stadion Pakansari pada 14 September, Wajib Daftar

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah