Ragam Aturan Salat Ied Idul Fitri 2021 Secara Berjemaah di Masjid, Satu di Antaranya Khotbah Jangan Lama-lama

- 12 Mei 2021, 11:53 WIB
Pemerintah menetapkan 1 Syawal 1442 Hijriah pada 13 Mei 2021, adapun pelaksanaan salat ied  di masjid hanya boleh di dua zona ini.
Pemerintah menetapkan 1 Syawal 1442 Hijriah pada 13 Mei 2021, adapun pelaksanaan salat ied di masjid hanya boleh di dua zona ini. /BUDI SATRIA/PRFM

PR BOGOR - Kementerian Agama telah melakukan sidang Isbat untuk menentukan 1 Syawal 1442 Hijriah atau Idul Fitri 2021.

Berdasarkan hasil pemantauan pada 11 Mei 2021, hilal belum nampak terlihat, sehingga 1 Syawal 1442 Hijriah atau Idul Fitri 2021 jatuh pada Kamis, 13 Mei 2021.

Pemerintah juga memberikan aturan khusus bagi umat Muslim yang akan melaksanakan sakat Ied pada 1 Syawal 1442 Hijriah atau Idul Fitri 2021.

Baca Juga: Seo In Guk Drama, Daftar Drakor dan Film yang Dibintangi Seo In Guk Alias Myeol Mang Doom At Your Service

Salat Ied atau salat Idul Fitri 2021 boleh dilaksanakan secara berjemaah di masjid walau pandemi Covid-19 masih melanda.

Namun, aturan dari Pemerintah berkaitan dengan batasan jemaah harus diperhatikan agar pelaksanaan ibadah tidak berujung pada penularan virus corona.

Sebagaimana dilansir dari Twitter @setkabgoid, Rabu, 12 Mei 2021, salat Ied atau salat Idul Fitri 2021 boleh dilaksanakan jika wilayah berstatus zona hijau dan zona kuning.

Baca Juga: Joy Red Velvet Siap Debut Solo, Susul 'Like Water' Wendy

"Salat Idulfitri 1 Syawal 1442 H/2021 M dapat diadakan di masjid dan lapangan hanya di daerah zona hijau dan zona kuning berdasarkan penetapan pihak berwenang," tulis pihak Sekretariat Kabinet.

Pelaksanaan salat Idul Fitri 2021 di zona hijau dan zona kuning pun wajib mematuhi protokol yanng berlaku di antaranya:

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Twitter @setkabgoid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x