Pilkada Serentak 2020, Berikut Link dan Cara Cek Perhitungan Hasil Quick Count hingga Real Count

- 10 Desember 2020, 21:00 WIB
Ilustrasi pemungutan suara Pilkada Serentak 2020
Ilustrasi pemungutan suara Pilkada Serentak 2020 /antara

PR BOGOR - Komisi Pemilihan Umum (KPU) mempermudah masyarakat untuk memantau hasil quick count atau hitung cepat Pilkada serentak 2020.

Situs resmi tersebut dapat diakses secara langsung dan secara lengkap terdapat juga informasi hasil sementara Pilkada serentak 2020.

Sebagaimana diberitakan Mediapakuan.com sebelumnya dalam artikel "Cek Hasil Pilkada 2020, Versi Hitung Cepat dan Quick Count", simak langkah-langkah berikut untuk memantau hasil cepat Pilkada Serentak 2020.

Baca Juga: 4 Daftar Kepala Daerah Usia Muda Ini Unggul di Quick Count Pilkada 2020, Suara Terbanyak Siapa ya?

Baca Juga: Nasdem Soal 6 Pengikut Habib Rizieq Shihab Ditembak Mati: Kalau Polisi Diserang, Wajib Membela Diri

Baca Juga: Lengkapi dari Sekarang! Berikut Ini Sederet Berkas Dokumen untuk Lolos Seleksi CPNS 2021

1.Buka laman info pemilu https://pilkada2020.kpu.go.id (klik di sini)

2.Pilih pilkada 2020.

3.Klik menu "Hasil" disana akan muncul hasil perhitungan suara untuk 9 provinsi.

Halaman:

Editor: Yuni

Sumber: Media Pakuan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x