Di Hari Guru Nasional 2020 Ini Ada yang Tak Berubah Kata Jokowi: Semangat para Guru untuk Mendidik

- 25 November 2020, 11:01 WIB
Ilustrasi memperingati Hari Guru Nasional 25 November 2020.*
Ilustrasi memperingati Hari Guru Nasional 25 November 2020.* /Twitter/@jokowi/

Lebih lanjut ia mengungkapkan, meskipun tantangan zaman silih berganti, tetapi semangat perjuangan para guru tak akan pernah surut.

Baca Juga: Olivier Giroud Bawa Chelsea Lolos ke 16 Besar Liga Champions, Lampard: Oli Akan Mendapatkan Menitnya

Baca Juga: Menteri Edhy Prabowo dan Istri Ditangkap KPK, Novel Baswedan Disebut Memimpin Penangkapannya

Baca Juga: Penangkapan Menteri KKP Edhy Prabowo Dipimpin Novel Baswedan, Diduga Berkaitan Ekspor Benih Lobster

"Tantangan bisa berganti, tapi ada yang tak berubah: semangat para guru untuk mendidik anak-anak Indonesia tak pernah surut barang sejengkal," katanya melalui unggahan dalam akun twitter pribadinya.

 

Perjuangan para guru sebagai 'pahlawan tanpa tanda jasa' memang layak diapresiasi.

Para guru tersebut selalu berusaha dalam memperjuangkan persamaan hak dan posisi mereka sejak masa Pemerintah Hindia Belanda.

Baca Juga: Menteri KKP Edhy Prabowo Ditangkap KPK, Ada Sangkut Pautnya dengan Ekspor Benih Lobster?

Baca Juga: Liverpool vs Atalanta di Liga Champions: Jurgen Klopp Bicara Peluang Comeback Mohamed Salah

Halaman:

Editor: Amir Faisol


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah