Diduga Sopir Mengantuk, Angkot Bogor Ringsek Usai Tabrak Truk Sampah di Jalan Jenderal Sudirman

- 23 Mei 2024, 17:00 WIB
Bagian depan angkot Kota Bogor trayek 07 yang rusak usai tabrak truk sampah di Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Pabaton, Kota Bogor pada Kamis, 23 Mei 2024.
Bagian depan angkot Kota Bogor trayek 07 yang rusak usai tabrak truk sampah di Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Pabaton, Kota Bogor pada Kamis, 23 Mei 2024. /Foto: dok. Humas Polresta Bogor Kota

Kepada masyarakat, Subandi menekankan pentingnya patuh terhadap standar operasional prosedur (SOP) dalam berkendara.

Baca Juga: Pilu Kisah Pak Sa'at, Sopir Angkot Jurusan Grogol-Cingkareng yang Rela Bekerja Sambil Pakai Selang Oksigen

"Kami mengimbau agar para pengguna jalan menaati standar operasional prosedur (SOP) dalam berkendara. Baik pada pengendara, maupun kendaraan yang digunakan," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Rizky Suryana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah