Hari Ayah Nasional, Yuk Nostalgia Bareng 3 Film Indonesia yang Kisahkan Soal Perjuangan Para Ayah

- 12 November 2020, 10:16 WIB
CUPLIKAN Film Tampan Tailor.*
CUPLIKAN Film Tampan Tailor.* /The Moviedb/

Baca Juga: 5 Tips Agar Bisa Kuat Menghadapi Cobaan dalam Kehidupan, Pahami 'Bukan Berarti Allah Membenci Kita'

Film ini diangkat dari novel berjudul sama karya Adhitya Mulya dengan produser Ody Mulya Hidayat dari Maxima Pictures yang menyerahkan semua produksinya pada Max Pictures dengan arahan dari Monty Tiwa.

Film Sabtu Bersama Bapak, memiliki cerita yang unik tentang sosok ayah dan dihadirkan lewat cara yang sedikit berbeda, melalui kaset rekaman.

Abimana Aryasatya berperan sebagai sosok ayah bernama Gunawan Garnida, memiliki seorang istri dan 2 orang anak.

Baca Juga: CEK FAKTA: Benarkah Menkes Terawan Mendapat Penghargaan dari WHO? Berikut Fakta Sebenarnya

Gunawan Garnida, di dalam film memutuskan untuk membuat banyak rekaman yang berisi pesan-pesan serta cerita untuk anak-anaknya.

Hal itu dilakukannya setelah menyadari bahwa hidupnya akan segera berakhir.

Kaset rekaman pun dipilihnya agar ia bisa tetap menjaga, menuntun, dan menyayangi kedua anaknya meski dirinya tak lagi berada di samping mereka.

Baca Juga: Hari Ayah Nasional, 20 Kutipan Bisa Buat Kamu Lebih Menghormati: 'Tak Terbayang Hidup Tanpa Ayah'

Itulah 3 film Indonesia yang berkisah tentang perjuangan seorang ayah, selamat Hari Ayah Nasional.*** (Anisa Maharani/Portaljember.com)

Halaman:

Editor: Yuni

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah