Fakta Tanjiro Kamado, Pewaris Hinokami Kagura Satu-satunya di Serial Anime Demon Slayer

- 29 Mei 2023, 13:30 WIB
Tanjiro Kamado, tokoh utama Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba. Begini fakta tentang Tanjiro, pewaris tehnik jurus pernapasan matahari.
Tanjiro Kamado, tokoh utama Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba. Begini fakta tentang Tanjiro, pewaris tehnik jurus pernapasan matahari. /Dok. Wallpapersden/

Jika harus bertarung atau mengandalkan kekuatan, ia akan mengandalkan sundulan mautnya. Tanjiro mengakui bahwa tengkorak kepalanya sangat keras seperti batu.

Tak sedikit karakter yang lumpuh karena benturan jidat Tanjiro.

2. Tanda di Kepala Tanjiro Kamado

Tanjiro Kamado adalah tokoh utama Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba. Begini fakta tentang Tanjiro, pewaris tehnik jurus pernapasan matahari.
Tanjiro Kamado adalah tokoh utama Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba. Begini fakta tentang Tanjiro, pewaris tehnik jurus pernapasan matahari.

Awalnya Tanjiro terlihat memiliki bekas luka bakar di dahinya. Sang tokoh utama sendiri mengatakan bahwa tanda ini adalah bekas luka bakar yang ia dapat sewaktu kecil.

Baca Juga: Viral Siswa-siswi SMAN 21 Bandung Demo Gagal Study Tour ke Yogyakarta, Duit Dibawa Kabur Pihak Travel

Namun seiring berjalannya waktu penggemar sadar bahwa bekas luka ini berubah. Akhirnya terungkaplah fakta bahwa itu adalah tanda bagi seseorang yang dipilih oleh teknik pernapasan matahari.

3. Mewarisi Hanafuda dan Hinokami Kagura

Seperti yang disebutkan sebelumnya, latar belakang Tanjiro sangatlah spesial. Sewaktu kecil sang ayah mewariskan Hanafuda dan tarian Hinokami Kagura padanya.

Setelah masuk ke dunia pembasmian iblis barulah Tanjiro tahu bahwa tarian Dewa Api merupakan dasar dari teknik pernapasan matahari.

Baca Juga: 3.530 Jemaah Haji dari Kabupaten Bogor Diberangkatkan ke Tanah Suci

Halaman:

Editor: Ina Yatul Istikomah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah