5 Hal Menarik Lee Jung Jae Aktor Squid Game, dari Keluarga Kaya hingga Keinginannya Jadi Desain Interior

- 4 Oktober 2021, 16:40 WIB
Lima hal menarik dari Lee Jung Jae, pemeran dalam drama Squid Game.
Lima hal menarik dari Lee Jung Jae, pemeran dalam drama Squid Game. /Dok. Soompi

PR BOGOR – Serial drama survival Korea Selatan, Squid Game, telah menggemparkan dunia.

Squid Game bahkan sudah menjadi acara terbesar yang dimiliki Netflix saat ini.

Drama Squid Game menjadi terkenal berkat alur cerita dan ploting yang dianggap aneh oleh sejumlah kalangan.

Squaid Game yang dibintangi aktor veteran Lee Jung-jae ini menawarkan perjalanan liar saat 456 kontestan yang dililit hutang bersaing dalam game mematikan yang mengadopsi dari permainan anak-anak ini.

Baca Juga: 9 Daerah Ini Masih Berstatus PPKM Level 3 Jawa Bali, Berikut Daftarnya

Dalam drama ini, Lee Jung Jae berperan sebagai pecandu judi yang baik hati bernama Seong Gi-hun, yang akhirnya bergabung dengan permainan berisiko tinggi ini.

Penampilan Lee Jung Jae ini memang menarik perhatian public, setelah ia menunjukkan empatinya kepada peserta lain yang haus uang.

Nama Lee Jung Jae memang sudah tidak asing di dunia hiburan Korea Selatan.

Aktor berusia 48 tahun ini meraih banyak ketenaran berkat aktingnya di beberapa film dan drama Korea.

Baca Juga: Pasukan Taliban Hancurkan Daerah Kekuasaan ISIS di Kabul hingga Memakan Korban Jiwa

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: South China Morning Post


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah