Pertamina Siapkan Skema Pembayaran Non Tunai di SPBU

- 4 April 2021, 19:50 WIB
Isi Bensin di SPBU Siap-siap Pakai Non Tunai. Dukung Pembangunan Ekonomi Digital, Pertamina Tekankan Transaksi Non Tunai
Isi Bensin di SPBU Siap-siap Pakai Non Tunai. Dukung Pembangunan Ekonomi Digital, Pertamina Tekankan Transaksi Non Tunai /Pertamina/

Brasto juga menjelaskan bahwa saat ini sudah tercatat 10,5 juta konsumen yang sudah mulai menggunakan aplikasi MyPertamina dalam melakukan transaksinya.

“Melalui program-program menarik yang dibuat di aplikasi MyPertamina diharapkan dapat terus meningkat jumlah penggunanya seiring berkembangnya era digital di Indonesia,” kata Brasto.

Diharapkan juga dengan adanya program transaksi seperti ini mampu menekan penurunan jumlah penularan virus Covid-19 di masa pandemi saat ini.***

Halaman:

Editor: Rizki Laelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x