Cek Fakta: Bansos Rp5,5 Juta Dikabarkan Cair dari BJB hanya Gunakan NIK dan KK, Simak Faktanya

- 15 April 2021, 12:39 WIB
Ilustrasi bansos. BJB dikabarkan beri bansos Rp5,5 juta bagi masyarakat.
Ilustrasi bansos. BJB dikabarkan beri bansos Rp5,5 juta bagi masyarakat. /Instagram.com/@bank_indonesia

PR BOGOR - Di tengah kondisi daurat pandemi Covid-19, pemerintah terus membantu masyarakat yang terdampak melalui program bantuan sosial (bansos).

Berbagai macam program bansos telah disalurkan kepada masyarakat baik itu bantuan langsung tunai (BLT) atau paket sembako.

Terkait bansos, kini beredar luas pesan berantai di aplikasi WhatsApp yang mengatasnamakan Bank Jabar Banten (BJB).

Pesan yang beredar itu berisi tautan link dengan narası yang mengklaim bahwa Bank Jabar Banten (BJB) memberikan dana bansos sebesar Rp5,5 juta.

Baca Juga: Habib Rizieq Diincar Sembilan Naga? Ada Nama Ahok dan Istana

Baca Juga: Aturan Baru UTBK 2021, Tak Ada Ujian Susulan bagi Peserta yang Positif Covid-19, Ternyata Ini Alasannya

Dalam pesan yang beredar itu disebutkan dokumen yang diperlukan untuk mendapatkan bansos yakni dua Nomor Induk Kependudukan (NIK) untuk satu Kartu Keluarga (KK).

Tangkapan layar informasi hoaks yang mengklaim bahwa BJB memberikan bansos sebesar Rp5,5 juta kepada masyarakat.
Tangkapan layar informasi hoaks yang mengklaim bahwa BJB memberikan bansos sebesar Rp5,5 juta kepada masyarakat. Instagram.com/@jabarsaberhoaks
Namu setelah ditelusuri lebih lanjut, ternyata klaim yang terdapat dalam pesan berantai tersebut merupakan informasi hoaks.

Dikutip PRBogor.com dari akun Instagram Jabar Saber Hoaks, pada Kamis, 15 April 2021, terdapat beberapa keterangan dan fakta untuk meluruskan informasi hoaks tersebut.

Baca Juga: Nasib Habib Rizieq Saat Ini Dampak Dendam Kesumat Pengusung Ahok yang Kalah Pilgub Kata Abdullah Hehamahua

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x