SMS Berisi Link Lacak Paket Ini Jangan Diklik, Jika Terlanjur Segera Lakukan Hal Ini

- 30 April 2021, 19:16 WIB
Ilustrasi malware. Wajib kenali nomor si pengirim sebelum Anda membuka dan membacanya. Jika ada link yang mencurigakan dilarang untuk membukanya.
Ilustrasi malware. Wajib kenali nomor si pengirim sebelum Anda membuka dan membacanya. Jika ada link yang mencurigakan dilarang untuk membukanya. /Pixabay/TheDigitalArtist

PR BOGOR - Hati-hati bagi Anda yang masih sering melakukan pengiriman pesan singkat (SMS).

Wajib kenali nomor si pengirim sebelum Anda membuka dan membacanya. Jika ada link yang mencurigakan dilarang untuk membukanya.

Jika Anda tetap membukanya maka akan terjadi seuatu yang merugikan, dalam hal ini kerusakan sisten di ponsel Anda.

Baca Juga: Persija Tak Main-main Ancam Muncur dari Liga 1 Jika The Jak Jadi Tersangka Pelanggaran Prokes Lagi

Baru-baru ini otoritas Inggris, dalam hal ini adalah Pusat Keamanan Siber Nasional Inggris (NCSC) mengumumkan kasus baru yang terlacak dari SMS.

Kasus ini adalah penyebaran malware berkedok link yang dibagikan melalui SMS.

Di wilayah Inggris, malware bernama Flubot. Dampaknya dari berbagai laporan adalah telah menginfeksi sejumlah pengguna Android.

Baca Juga: Cara Praktis Membuat Masker Rambut dari Lidah Buaya, Bisa Gantikan Peran Kondisioner

Jenis malware sangat berbahaya. Dari sejumlah laporan, dapat mencuri informasi kredensial pengguna.

Halaman:

Editor: Rizki Laelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x