Latihan Soal PTS PPKN Kelas 9 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban Terbaru 2023

19 Maret 2023, 10:18 WIB
Ilustrasi buku latihan soal Penilaian Tengah Semester (PTS) PPKN kelas 9 semester 2. /Buku Sekolah Elektronik/Kemendikbud

PEMBRITA BOGOR - Semangat belajar, adik-adik. Simak contoh latihan soal Penilaian Tengah Semester (PTS) mata pelajaran PPKN kelas 9 semester 2 beserta kunci jawbaan.

Sumber yang digunakan untuk membuat artikel latihan soal PTS PPKN kelas 9 semester 2 ini didapat dari Buku Sekolah Elektronik (BSE) terbitan Kemendikbud. 

Adanya artikel latihan soal PTS PPKN kelas 9 semester 2 agar adik-adik dapat mengerjakan latihannya terlebih dahulu, kemudian bisa melihat kunci jawabannya di sini. 

Baca Juga: Pencarian Selesai, 6 Korban Tewas Akibat Longsor di Empang Bogor Berhasil Dievakuasi TIm Gabungan

Adapun pendamping pembuatan latihan soal PTS PPKN kelas 9 semester 2 adalah Khairul Anwar, S.Pd., alumni Universitas Negeri Jakarta (UNJ). 

Latihan Soal dan Kunci Jawaban PTS PPKN Kelas 9 Semester 2

*Kalimat yang diberi huruf tebal adalah jawaban dari setiap soal.

1. Secara de facto, negara Indonesia berdiri sejak 17 Agustus 1945, karena saat itu...

A. Tentara Jepang yang menjajah Indonesia menyerah kepada sekutu

B. Indonesia telah memenuhi unsur-unsur berdirinya negara

C. PPKI bersidang untuk membentuk pemerintah

D. Belanda mengakui kedaulatan RI

Baca Juga: Nama FF Keren Jagoan Tante Rusher, Yandex Paling Viral, dan Unik yang Belum Dipakai Terbaru 2023

2. Tujuan bangsa Indonesia dalam mendirikan negara yaitu tercantum di dalam pembukaan UUD 1945 alenia ke-4 antaralain, melindungi segenap bangsa Indonesia dan...

A. Seluruh rakyat Indonesia

B. Seluruh orang yang berada di Indonesia

C. Seluruh tumpah darah Indonesia

D. Seluruh penduduk Indonesia

Baca Juga: Undang Tiga Region Baru, MSC 2023 di Kamboja Dijamin Makin Seru

3. Penjelasan pasal 37 ayat 1 UU RI nomor 3 tahun 2003 menegaskan bahwa pendidikan kewarganegaraan dimaksudkan untuk membentuk peserta didik menjadi manusia yang...

A. Bertaqwa kepada tuhan yang maha Esa

B. Cerdas dan terampil

C. Memiliki rasa kebangsaan dan cinta tanah air

D. Memiliki rasa cinta budaya daerah

4. Pasal 1 ayat 1 UU nomor 3 tahun 2002 menegaskan bahwa TNI merupakan...

A. Alat utama dalam penegakan hukum

B. Alat utama dalam pembangunan bangsa

C. Komponen utama dalam pertahanan negara

D. Komponen utama dalam keamanan negara

Baca Juga: Dipecat Usai Kritik Ridwan Kamil, Guru SMK Telkom Cirebon Bisa Balik Ngajar Asalkan...

5. Pasal 27 ayat 3 UUD 1945 menyebutkan bahwa setiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam...

A. Memerangi teroris

B. Pembangunan bangsa

C. Pertahanan negara

D. Upaya pembelaan negara

*Disclaimer

1) Konten ini dibuat untuk membantu siswa dalam belajar dan melakukan evaluasi.

2) Artikel kunci jawaban ini telah diverifikasi dan disetujui oleh Khairul Anwar S.Pd., alumni Universitas Negeri Jakarta.

3) Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa, orang tua, atau guru dapat mengeksplorasi jawaban lebih baik.

4) Contoh latihan soal dan kunci jawaban Penilaian Tengah Semester (PTS) PPKN kelas 9 semester 2 ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

Baca Juga: Hunian Korban Terdampak Longsor di Empang Bogor Akan Dialihkan ke Rusun

Dapatkan update berita pilihan tentang Bogor, Jawa Barat, nasional, dan breaking news setiap hari dari https://bogor.pikiran-rakyat.com. Caranya klik link https://gnews/prbogor kemudian klik tombol ikuti. Setelahnya, Anda bisa mengetahui informasi terbaru dari kami.***

Editor: Ina Yatul Istikomah

Sumber: BSE Kemendikbud

Tags

Terkini

Terpopuler