Cara Mudah Dapat Kartu Verifikasi Vaksinasi Non Indonesia Bagi WNI dan WNA yang Suntik Vaksin di Luar Negeri

- 29 September 2021, 14:42 WIB
Ilustrasi sertifikat vaksin. Cara mudah dapat Kartu Verifikasi Vaksinasi Non Indonesia bagi WNI dan WNA yang suntik vaksin di luar negeri.
Ilustrasi sertifikat vaksin. Cara mudah dapat Kartu Verifikasi Vaksinasi Non Indonesia bagi WNI dan WNA yang suntik vaksin di luar negeri. /Pixabay/wir_sind_klein

Baca Juga: Ramalan Shio Macan, Tikus, Kerbau dan Kelinci, Kamis 30 September 2021: Beberapa akan Beruntung Soal Cinta

1. Pendaftaran

Buka laman VAKSINLN.DTO.KEMENKES.GO.ID.

Lakukan pendaftaran dengan mengklik tautan “register here”.

2. Verifikasi

Kemenkes akan melakukan verifikasi data vaksinasi WNI.

Vaksinasi WNA akan diverifikasi oleh kedutaan masing-masing

3. Persetujuan

Baca Juga: Ramalan Zodiak Libra Besok, Kamis 30 September 2021: Sifat Kerasmu Menghambat Kemajuan

Hasil verifikasi akan dikirimkan melalui surat elektronik.

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Instagram @kemenkominfo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x