5 Cara Seru Merayakan HUT RI di Tengah Pandemi, Satu di Antaranya Mengadakan Lomba Kreativitas di TikTok

- 11 Agustus 2021, 11:00 WIB
Cara seru yang bisa dilakukan untuk memeriahkan HUT RI.
Cara seru yang bisa dilakukan untuk memeriahkan HUT RI. /Freepik.com/YusufSangdes

PR BOGOR – Peringatan Hari Kemerdekaan atau HUT RI ke-76 Indonesia akan terasa berbeda seperti tahun-tahun sebelumnya.

Pasalnya, peringatan HUT RI tahun ini masih dalam kondisi darurat Covid-19.

Mungkin perayaan HUT RI tidak akan ada perlombaan yang kerap mengundang banyak orang, seperti panjat pinang, karnaval dan lainnya.

Jangan khawatir, kamu masih bisa merayakan dan memperingati HUT RI ini dengan meriah meski dilakukan di rumah.

Baca Juga: 13 Fakta Menarik Tentang Aktor Korea Ji Sung yang Mungkin Tidak Kamu Ketahui, Apa Saja?

Berikut cara seru merayakan HUT RI di rumah:

Lomba Virtual

Kamu bisa mengadakan berbagai macam lomba secara virtual atau daring dengan teman-teman kamu.

Seperti lomba menyanyi atau karokean, lomba baca puisi, menggambar dan lainnya. Cara ini dijamin bakal seru.

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah