Jokowi Kritik Junta Militer Myanmar, Anak Buah SBY Singgung Kematian 6 Laskar FPI dan Tapol

- 26 April 2021, 04:35 WIB
Kader Partai Demokrat, Rachland Nashidik soroti kritikan Jokowi ke Junta Militer Myanmar untuk menghentikan pembunuhan.
Kader Partai Demokrat, Rachland Nashidik soroti kritikan Jokowi ke Junta Militer Myanmar untuk menghentikan pembunuhan. /Tangkapan layar Youtube.com/Sekretariat Kabinet RI

PR BOGOR - Presiden Joko Widodo alias Jokowi jadi sorotan lantaran meminta Junta Militer Myanmar untuk menghentikan pembunuhan dan membebaskan tahanan politik (tapol).

Sorotan tersebut datang dari politisi di dalam negeri, satu di antaranya adalah dari Kader Partai Demokrat, Rachland Nashidik.

Politisi Partai Demokrat, menulis kicauan di media sosial Twitter @RachlanNashidik pada Minggu, 25 April 2021.

Baca Juga: 6 Ramalan Zodiak Cinta 26 April 2021: Aries Luangkan Waktu, Pisces Berhenti Mencari, Gemini dan Taurus?

Dalam tulisannya itu, Rachland menyinggung soal kematian 6 Laskar FPI pengawal Habib Rizieq.

Anak buah SBY ini menuntut Jokowi menyeret oknum polisi penembak Laskar FPI ke meja pengadilan

Dia pun meminta Jokowi melepaskan semua tahanan politik di era Jokowi.

Baca Juga: 5 Penerima Penghargaan di Piala Menpora 2021, Assanur Rijal Jadi Top Skor

Misalnya, Syahganda, Jumhur dan Anton yang ditahan dengan dugaan penghasutan.

Halaman:

Editor: Rizki Laelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x