Ridwan Kamil Penuhi Janji, Pembangunan Tol Khusus Truk Tambang di Bogor Mulai Berjalan

- 30 Mei 2023, 16:01 WIB
Ilustrasi truk di Jalan tol. Proses pembangunan jalan tol khusus truk tambang sudah berlangsung.
Ilustrasi truk di Jalan tol. Proses pembangunan jalan tol khusus truk tambang sudah berlangsung. /PIXABAY/garten-gg

Jalur ini rencananya juga akan dihubungkan dengan Jalan Tol JORR III.

Sejauh ini ada banyak masalah bahkan menelan kematian dari melintasnya truk tambang di jalan arteri Kabupaten Bogor.

Baca Juga: Bersiap Cari Jalur Alternatif! Underpass Jalan Sholeh Iskandar Bogor Ditutup Sebagian Mulai Besok 29 Mei

Pembangunan jalur khusus ini pun menjadi janji Ridwan Kamil untuk mengatasi permasalahan itu. Apalagi, tidak sedikit warga yang jadi korban jiwa karena tertabrak truk tambang.

Belum lagi jalan jadi macet karena lalu lalang truk tambang, padahal Pemkab Bogor sudah mengeluarkan perpub terkait jam operasional truk tambang.

"Kalau ini selesai, insha Allah tidak akan terjadi lagi percampuran yang menyebabkan banyak kemudaratan dan kematian. Untuk jalur umum, nanti kita aspal. Saya sudah perintahkan itu akan dikerjakan setelah jalur tambangnya beres," terangnya.

Baca Juga: Jadwal Ganjil Genap Puncak Bogor Pekan Ini 26-28 Mei 2023

Dapatkan update berita pilihan seputar Bogor, Jawa Barat, nasional, dan breaking news setiap hari dari https://bogor.pikiran-rakyat.com. Caranya klik link https://gnews/prbogor kemudian klik tombol ikuti. Setelahnya, Anda bisa mengetahui informasi terbaru dari kami.***

Halaman:

Editor: Citra Nuraini

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x