Ridwan Kamil: Gernas BBI Adalah Sebuah Bela Negara yang Kita Dukung di Jabar

- 3 April 2021, 14:59 WIB
Lewat  acara Karya Kreatif Jabar 2021 dan Pekan Kerajinan Jabar "UKM Jabar Paten", begini tanggapan dari Ridwan Kamil
Lewat acara Karya Kreatif Jabar 2021 dan Pekan Kerajinan Jabar "UKM Jabar Paten", begini tanggapan dari Ridwan Kamil /ANTARA/

PR BOGOR – Pemerintah membuat program Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) guna mempertahankan ekonomi masyarakat di tengan pandemi Covid-19.

Dimana dengan adanya UMKM ini bertujuan untuk dapat membeli produk UMKM.

Gubernur Jawa Barat M Ridwan Kamil pun menilai, bahwa dengan berbelanja produk UMKM bisa meningkatkan pertumbuhan UMKM.

 Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Piala Menpora 2021 Hari Ini: Persik vs Madura United Pukul 15.15 WIB

Tidak hanya itu, sektor ekonomi yang sempat turun setahun terakhir ini karena pandemi Covid-19 bisa tumbuh perlahan. 

Dilansir PRBogor.com dari Antara, dalam acara Karya Kreatif Jabar 2021 dan Pekan Kerajinan Jabar "UKM Jabar Paten", Ridwan Kamil menyampaikan bahwa Gernas BBI bisa menjadi sebuah bela negara.

Dimana hal tersebut disampaikan sang Gubernur dalam rangka kampanye Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia (Gernas BBI) bersama Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki di Kota Bandung.

Baca Juga: SPOILER Ikatan Cinta 3 April 2021: Elsa Gagap dan Bohong Lagi Soal Pembunuhan Roy, Papa Surya Kaget Dengarnya

"Oleh karena itu Gernas BBI adalah sebuah bela negara yang kita dukung di Jabar,”

Halaman:

Editor: Yuni

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x