5 Webtoon Korea Ber-genre Horor yang Wajib Kamu Baca, Salah Satunya 'Tales of the Unusual'

- 9 Maret 2021, 20:36 WIB
Webtoon Killstagram.
Webtoon Killstagram. /Aminoapps

Baca Juga: Ungkap Kronologi Saat Terinfeksi Covid-19, Rina Nose: Awalnya sih Gara-gara Kabesekan Sangu

Sweet Home memiliki sedikit kemiripan dengan serial The Walking Dead. Webtoon ini sama mengerikan dan gelapnya dan memiliki banyak alur cerita yang menakjubkan.

3. Bastard

Bastard ditulis oleh Youngchan Hwang dan diilustrasikan oleh Carnby Kim. Bercerita tentang seorang anak laki-laki yang mencoba melindungi seorang gadis yang dia suka dari ayahnya yang pembunuh berantai.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Malam Ini 9 Maret 2021: Reyna Ditanya Soal Nindi oleh Nino, Mereka Tes DNA Lagi?

Setiap episode menghadirkan sesuatu yang baru dan lengkap dengan aksi yang semakin menambah ketegangan. Mirip dengan banyak webtoon lainnya, Bastard juga diisi dengan plot twist.

Apa yang membuat cerita ini begitu kuat adalah bahwa sang ayah dipandang sebagai pria yang sangat baik, yang membuat niat sebenarnya menjadi lebih mengejutkan. Bastard memiliki akhir cerita yang menakjubkan.

4. Killstagram

Baca Juga: Peringati Isra Miraj, Simak Perjalanan Nabi Muhammad SAW hingga Langit ke Tujuh Dalam Satu Malam

Killstagram ditulis oleh Ryoung dan berkisah tentang seorang gadis cantik yang merupakan influencer media sosial yang dibuntuti oleh seorang pembunuh berantai. Webtoon ini benar-benar berhasil menunjukkan bahayanya media sosial.

Halaman:

Editor: Yuni

Sumber: SELEBRITALK


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x