2021 Belum Genap Sebulan, Indonesia Dihantam Bencana, Fahri Hamzah: Wahai Rakyat, Bersatulah

- 17 Januari 2021, 15:46 WIB
Mantan Wakil Ketua DPR RI, Fahri Hamzah.
Mantan Wakil Ketua DPR RI, Fahri Hamzah. /Instagram.om/@fahrihamzah

Seperti diketahui, terkait pandemi, data Kementerian Kesehatan menyebutkan angka positif Covid-19 di Indonesia hingga Sabtu, 16 Januari, pukul 12.00 WIB, bertambah 14.224 sehingga total menjadi 896.642 kasus.

Baca Juga: Innalillahi Wa Inna Ilaihi Rojiun, Pemeran Mak Lampir Farida Pasha Meninggal Dunia

Penambahan kasus Covid-19 terbanyak di DKI Jakarta yang mencapai 3.536 kasus, diikuti Jawa Barat dengan 3.460 kasus, dan Jawa Tengah 1.997 kasus.

Sementara itu, pada Jumat, 15 Januari pukul 1.28 WIB, wilayah Majene di Provinsi Sulawesi Barat diguncang gempa dengan magnitudo 6,2 yang disertai oleh beberapa gempa susulan.

Guncangan gempa dirasakan di daerah Majene dan Mamuju pada skala IV-V MMI serta di daerah Palu, Mamuju Tengah, Mamuju Utara, dan Mamasa pada skala III MMI.

Baca Juga: Jomplang Anggaran Pemerintah untuk Korban Banjir Rp1 M dan Influencer Rp90 M, Haikal Hassan: Tega!

Selain itu, bencana banjir juga menimpa sejumlah wilayah di Kalimantan Selatan yang menyebabkan 112.709 warga mengungsi, sedangkan 27.111 rumah terendam, dan merenggut lima korban jiwa

Banjir di Kalimantan Selatan terjadi di sejumlah wilayah, yakni Kabupaten Banjar, Kabupaten Tapin, Kota Banjar Baru, Kabupaten Tabalong, Kabupaten Balangan, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, dan Kota Tanah Laut.

Banjir di Kabupaten Banjar menyebabkan 51.362 jiwa mengungsi dan 14.791 rumah terendam.

Baca Juga: 5 Fakta Unik dan Mengejutkan Jennie BLACKPINK, Salah Satunya Mantan Pacar Kai EXO

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Twitter @Fahrihamzah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x