Vaksin Covid-19 Bogor Puskesmas Sukaresmi, Sasaran Masyarakat Umum Usia 12 Tahun ke Atas dan Ibu Hamil

- 8 Oktober 2021, 15:25 WIB
Ilustrasi info vaksin Covid-19 Bogor Puskesmas Sukaresmi.
Ilustrasi info vaksin Covid-19 Bogor Puskesmas Sukaresmi. /pixabay/kfuhlert

PR BOGOR – Berikut ini update vaksin Covid-19 Puskesmas Sukaresmi yang akan dilaksanakan pada besok, 9 Oktober 2021.

Gelaran vaksin Covid-19 di Puskesmas Sukaresmi menyasar masyarakat umum, anak usia 12 tahun ke atas dan ibu hamil yang digelar Sabtu, 9 Oktober 2021 mulai pukul 08.00 WIB sampai selelsai.

Program vaksin Covid-19 ini akan dilakukan di Puskesmas Sukaresmi dengan jenis vaksin Sinovac dosis 1 dan dosis 2.

Mengingat pasokan vaksin belum merata, maka vaksinasi di Puskesmas Sukaresmi kuotanya sangat terbatas hanya untuk 600 orang dosis pertama dan bersifat gratis.

Baca Juga: Sinopsis Anime Platinum End, Peran Seorang Siswa untuk Menjadi Dewa Baru dalam 999 Hari

Untuk informasi lebih lanjut mengenai jadwal dan pelaksanaan vaksin Covid-19 Bogor Puskesmas Sukaresmi Sabtu, 9 Oktober 2021, masyarakat setempat bisa mengunjungi:

1. 0878 2548 6786 (WA)

2. Instagram @pkmsukaresmijZ

Adapun persyaratan yang harus dipatuhi peserta vaksinasi di Puskesmas Sukaresmi diantaranya:

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Instagram @promkes_kab_bogor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x