Info Pendaftaran Vaksin Covid-19 Bogor Pfizer di Puskesmas Kiarapandak, Sasaran Usia 12 sampai 17 Tahun

- 9 September 2021, 07:05 WIB
Ilustrasi vaksinasi Covid-19. Info pendaftaran vaksin Covid-19 Bogor Pfizer di Puskesmas Kiarapandak, sasaran usia 12 sampai 17 tahun.
Ilustrasi vaksinasi Covid-19. Info pendaftaran vaksin Covid-19 Bogor Pfizer di Puskesmas Kiarapandak, sasaran usia 12 sampai 17 tahun. /freepik/ tirachardz



PR BOGOR - Berikut ini informasi vaksin Covid-19 Bogor Pfizer dosis pertama yang akan dilakukan oleh Puskesmas Kiarapandak.

Vaksin Covid-19 Bogor Pfizer dosis pertama yang akan dilakukan Puskesmas Kiarapandak ini menyasar mereka yang berusia 12 sampai 17 tahun.

Kegiatan vaksin Covid-19 Bogor Pfizer dosis pertama yang dilakukan Puskesmas Kiarapandak dilakukan pada Kamis, 9 September 2021 mulai pukul 09.00 sampai 12.00 WIB bertempat di SMK Insan Madani.

Persyaratan yang harus dipatuhi peserta vaksin diantaranya:

Baca Juga: Link Daftar Vaksin Covid-19 Drive Thru di Tol Jagorawi Selama Bulan September 2021, Cek Persyaratannya

1. Membawa foto copy KK

2. Memiliki nomor HP aktif

3. Membawa alat tulis

Seperti diketahui, Pemerintah Kabupaten Bogor saat ini terus melakukan percepatan vaksinasi Covid-19 dengan membuka sentra vaksinasi Puskesmas di 40 Kecamatan yang ada di Kabupaten Bogor.

Baca Juga: 17 Link Twibbon Hari Olahraga Nasional 2021, Bingkai Ucapan 9 September Menarik

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Instagram @promkes_kab_bogor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x