Meriahkan MSC 2023, MPL Indonesia Gelar Nonton Bareng Gratis di 2 Kota

Tayang: 17 Juni 2023, 11:59 WIB
Penulis: Kevin Wang
Editor: Khairul Anwar
MPL Indonesia gelar acara nonton bareng (nobar) dengan pecinta esports Mobile Legends demi mendukung ONIC di turnamen MSC 2023.
MPL Indonesia gelar acara nonton bareng (nobar) dengan pecinta esports Mobile Legends demi mendukung ONIC di turnamen MSC 2023. /dok. MPL ID/

Sebelumnya, tim MPL Indonesia juga sudah menggelar acara nonton bareng di sejumlah titik di Jakarta dan Bandung.

Baca Juga: Shin Tae Yong Evaluasi Match Indonesia vs Palestina: Bingung Lawan Juara Dunia Nanti

Ratusan pendukung dan penikmat MLBB Esports larut dalam kebersamaan saat tim Indonesia bertanding menghadapi tim perwakilan dari negara lain.

"Kegiatan ini kami lakukan selain demi mendukung tim Indonesia yang bertanding di MSC 2023, juga untuk memfasilitasi para fans yang ada di Indonesia.

Kami ingin menyatukan suara seluruh fans di Indonesia demi satu tujuan, membawa pulang kembali trofi MSC," kata Azwin Nugraha, Marketing Communications Manager Moonton Indonesia.

Baca Juga: Berapa Gaji Mikha Tambayong sebagai Staf Ahli Komunikasi Kemenpora? Segini Kisarannya!

Dapatkan update berita pilihan tentang Bogor, Jawa Barat, nasional, dan breaking news setiap hari dari https://bogor.pikiran-rakyat.com. Caranya klik link https://gnews/prbogor kemudian klik tombol ikuti. Setelahnya, Anda bisa mengetahui informasi terbaru dari kami.***

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub