Geek Slate menumbangkan Alter Ego 2-0 dalam laga MPL ID S11 Week 3. Mid Laner Aboy tampil impresif dan mendapat puja-puji tiga pemain Geek.