PR BOGOR - Berikut adalah contoh soal Ujian Akhir Sekolah (UAS) Penilaian Akhir Semester (PAS) Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 4 semester 1 lengkap dengan kunci jawaban.
Adik-adik bisa menggunakan artikel contoh soal UAS PAS PAI kelas 4 semester 1 lengkap dengan kunci jawabannya ini sebagai bahan latihan untuk belajar sebelum menghadapi ujian.
Dalam artikel contoh soal UAS PAS PAI kelas 4 semester 1 lengkap dengan kunci jawabannya ini 15 soal pilihan ganda.
Baca Juga: Contoh Soal PAS PAI Kelas 2 Semester 1 Kurikulum Merdeka dengan Kunci Jawaban Pilihan Ganda
Sekadar informasi, artikel contoh soal UAS PAS PAI kelas 4 semester 1 lengkap dengan kunci jawabannya ini dipandu oleh Citra Nuraini, S.Pd., alumni Universitas Negeri Jakarta.
Berilah tanda silang (x) di depan huruf a, b, atau c pada jawaban yang benar!
1. Nama-nama Allah yang baik dan indah disebut….
A. Qiyamuhu binafsihi
B. Asmaul Husna
C. Asbabun nuzul
D. Asbabul wurud
Jawaban: B