50 Hari jelang PON XX 2021 di Papua, Berikut Hal yang Harus Kamu Ketahui

- 13 Agustus 2021, 11:55 WIB
Pekan Olahraga Nasional atau PON yang ke-20 akan diselenggarakan di Papua pada Oktober 2021 mendatang, berikut hal yang harus diketahui.
Pekan Olahraga Nasional atau PON yang ke-20 akan diselenggarakan di Papua pada Oktober 2021 mendatang, berikut hal yang harus diketahui. /ponxx2020papua

PR BOGOR - Penyelengaraan ajang olahraga terbesar se-Indonesia yaitu PON (Pekan Olahraga Nasional), akan segera dilaksanakan.

PON (Pekan Olahraga Nasional) adalah ajang olahraga terbesar di Indonesia yang digelar setiap 4 tahun sekali.

PON (Pekan Olahraga Nasional) kali ini merupakan penyelengaraan PON yang ke XX (ke-20).

Baca Juga: Lirik Lagu Is It Still Beautiful - SEVENTEEN, OST Part 8 Hospital Playlist 2 dan Terjemahan Bahasa Indonesia

Penyelengaraan ajang PON (Pekan Olahraga Nasional) ke XX (20) ini diselenggarakan di Papua.

Nantinya PON (Pekan Olahraga Nasional) ke-20 ini akan dilaksanakan pada 2 Oktober hingga 15 Oktober 2021 mendatang.

PON XX Papua kali ini memiliki motto yaitu “Torang Bisa!”. Dalam PON XX Papua juga memiliki maskot acara yaitu Kangpho dan Drawa.

Baca Juga: Isi Dasa Dharma Pramuka dan Tri Satya yang Wajib Diketahui oleh Setiap Anggota Pramuka

Sebelumnya penyelengaraan PON (Pekan Olahraga Nasional) semulanya akan diselengarakan pada tahun 2020, namun mengalami penundakan karena Pandemi Covid-19.

Dalam PON XX Papua ini ada sebanyak 37 cabang olahraga, 56 Disipilin olahraga dan 679 pertandingan yang hadir dalam ajang olahraga ini.

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Kemenpora Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x