Peringatan Hari Listrik 27 Oktober, Berikut Kata-kata Bijak Tentang Listrik, Cocok untuk Status WhatsApp

- 27 Oktober 2021, 15:46 WIB
Ilustrasi - Peringatan Hari Listrik 27 Oktober
Ilustrasi - Peringatan Hari Listrik 27 Oktober /Pixabay.com

PR BOGOR – Tanggal 27 oktober, biasa di peringati Hari Listrik Nasional. Sejarah listrik di Indonesia telah dimulai pada abad ke-19.

Listrik sendiri perkembangannya dinilai cukup pesat, perusahaan listrik negara ini mengelola banyak pembangkit di Indonesia.

Diantaranya PLTA Plengan, PLTA Lamajan, PLTA Jawa Barat, PLTU di Jakarta, dan masih banyak lagi perusahaan–perusahaan listrik lainnya.

Dikutip oleh Pikiranrakyat-Bogor.com dari jagokata.com, berikut ini kumpulan kata-kata bijak tentang listrik.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini Besok, Kamis 28 Oktober 2021: Ada Orang Asing yang Menarik Perhatianmu

1. “kebijakan tidak memilih positif atau negatif, mirip listrik, ketika kedua kutub positif-negatif terkelola baik, ada cahaya yang menyala,” (Gede Pramana).

2. “orang-orang selalu takut akan perubahan. Orang takut pada listrik ketika pertama diciptakan, bukan? Orang takut pada mesin batubara, mereka takut pada mesin bertenaga gas. Akan selalu ada ketidaktahuan, dan ketidaktahuan membawa ketakutan. Tetapi sejalan dengan waktu, orang akan menerima sang ‘penemu’,” (Bill Gates).

3. “enggak banyak cewek yang suka lagu punk yang keras dan lebih banyak suara orang bersama tabuhan drum dan petikan listrik gitar,” (Winna Efendi).

4. “hujan, yang mengenakan mantel, sepatu panjang, dan payung. Berdiri di samping tiang listrik. Katanya kepada lampu jalan, tutup matamu dan tidurlah. Biar ku juga malam,” (Sapardi Djoko Damono).

Halaman:

Editor: Muhamad Gilang Priyatna

Sumber: Jagokata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x