Pasca Gempa Bumi di Malang, BMKG Imbau Masyarakat Tetap Waspada terhadap Potensi Bencana Hidrometeorologi

- 10 April 2021, 21:29 WIB
Ilustrasi gempa bumi. BMKG minta masyarakat tetap waspada terhadap potensi bencana hidrometeorologi.
Ilustrasi gempa bumi. BMKG minta masyarakat tetap waspada terhadap potensi bencana hidrometeorologi. /PIXABAY

Baca Juga: Pengacara Beberkan 'Langkah' Habib Rizieq, Aziz: Tunggu Saja, Kejutan

Baca Juga: Loyalis Jokowi Stempel Ulama NU Radikal, Tokoh Papua: Hanya di Rezim Ini Terlalu Mudah Menstigma Radikal

"Jadi dikhawatirkan, suatu wilayah yang setelah terkena gempa, kemudian diguyur hujan itu dikawatirkan akan memicu terjadinya longsor atau banjir bandang," ujar Dwikornita.

Ia juga mengatakan, beberapa wilayah di Jawa Timur harus waspada akan adanya hujan lebat.

Wilayah tersebut di antaranya Jombang (di Bandarkedungmulyo), Mojokerto, Pasuruan, Bondowoso dan Jember.

Kemudian di wilayah Malang, Blitar, Tulungagung, Trenggalek, Kediri, Gresik, Lamongan, Madiun, Nganjuk, Probolinggo, Tulungagung, Ponorogo dan Purwosari (Kabupaten Pasuruan).

Diketahui, bahwa BMKG menginformasikan terjadinya gempa bumi dengan magnitudo 6,7.

Baca Juga: Jelang Ramadhan, Bupati Bogor Salurkan Sembako Titipan Baznas

Gempa terjadi di Barat Daya Kabupaten Malang, Jawa Timur, pada Sabtu, 10 April 2021 pada pukul 14.00 WIB.

Gempa bumi tersebut terjadi di kedalaman 25 kilometer, BMKG menyebutkan bahwa gempa bumi itu tidak berpotensi tsunami.

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x