3 Bulan Menuju CPNS 2021, Setop Berleha-leha! 6 Tahapan Ini Harus Dilewati untuk Sandang Status PNS

- 3 Februari 2021, 20:45 WIB
Ilustrasi tes CPNS.
Ilustrasi tes CPNS. /ANTARA

PR BOGOR - Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) telah dipastikan akan diselenggarakan tahun 2021 ini.

Hal ini diungkapkan langsung oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Tjahjo Kumolo sejak akhir 2019 lalu.

Diketahui, formasi untuk dokter menjadi salah satu yang akan jadi prioritas dalam CPNS 2021 kali ini.

Baca Juga: Sirkuit Mandalika Berpeluang Masuk Kalender MotoGP 2021 setelah Thailand Takut Covid-19 Tak Terkendali

Sempat disebutkan bahwa CPNS 2021 mulai digelar pada Maret 2021, Tjahjo Kumolo kembali mengumumkan bahwa seleksi mundur digelar setidaknya mulai Mei 2021.

Agar tidak salah langkah saat melakukan pendaftaran CPNS 2021 nanti, merujuk pada kesiapan dan langkah-langkah tes CPNS 2019, setidaknya tahapan berikut ini harus dipersiakan untuk dilalui.

1. Seleksi Administrasi

Tahap pertama dalam mengikuti seleksi CPNS adalah dengan mengikuti seleksi administrasi.

Baca Juga: CPNS 2021 Dikabarkan Digelar Mei Mendatang! 6 Tunjangan Ini Bakal Otomatis Masuk Rekening Jika Lolos Jadi PNS

Seleksi ini dilakukan secara daring melalui laman khusu yang disediakan Badan Kepegawaian Negara (BKN). Laman pendaftaraan biasanya bisa diakses di sini sscn.bkn.go.id.

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x