Sering Merasa Stres, Yuk Pelajari Dampaknya Buat Tubuh Kita

- 5 April 2020, 19:35 WIB
STRES tak hanya berdampak pada psikologis, tapi juga fisik manusia. Apa saja efek stres pada tubuh yang sebaiknya dihindari?
STRES tak hanya berdampak pada psikologis, tapi juga fisik manusia. Apa saja efek stres pada tubuh yang sebaiknya dihindari? /PEXELS

Tingkat stres yang tinggi dan berkelanjutan juga bisa mempengaruhi sistem pernapasan dan kardiovaskular, sehingga Anda akan bernafas dengan periode cepat dalam upaya untuk mendistribusikan darah yang kaya oksigen ke tubuh.

3. Sistem Pencernaan

Stres juga dapat mempengaruhi cara makanan bergerak melalui tubuh yang menyebabkan diare atau sembelit. Anda mungkin juga mengalami mual, muntah, atau sakit perut.

Sumber artikel dari Pikiran-Rakyat.Com dengan Judul "5 Efek Stres Pada Tubuh, Salah Satunya Merusak Sistem Kekebalan Tubuh"

4. Sistem Otot

Ketika Stres terjadi, maka otot-otot yang ada akan tegang sebagai respon tubuh untuk melindungi diri dari cedera.

5. 5. Sistem Kekebalan Tubuh

Stres merangsang sistem kekebalan tubuh yang dapat menjadi nilai tambahan untuk situasi langsung. Namun, seiring waktu hormon stres akan melemahkan sistem kekebalan tubuh.***

Halaman:

Editor: Miftah Hadi Sopyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x