Jadwal dan Resep MPASI untuk Bayi 6 Sampai 8 Bulan yang Baik dan Benar

- 11 Juni 2021, 06:00 WIB
Jadwal dan resep MPASI untuk bayi usia 6 sampai 8 bulan.
Jadwal dan resep MPASI untuk bayi usia 6 sampai 8 bulan. /Tangkapan layar YouTube.com/Meet Dokter Agnes

2. Selanjutnya sarapan pukul 8.00, bayi bisa diberikan bubur instan terfortifikasi.

3. Untuk cemilan, pukul 10.00 bisa berikan buah yang telah dihaluskan.

4. Untuk makan siang pukul 12.00 berikan bubur + telur dadar + bayam dan tempe.

Baca Juga: Malam Jumat Baca Surah Apa? Ini Keutamaan Membaca Surah Al Kahfi, Salah Satunya Dapat Pancaran Cahaya

5. Pukul 14.00 berikan ASI atau MPASI.

6. Pukul 16.00 berikan biskuit terfortifikasi.

7. Makan sore atau malam pukul 18.00 dapat diberikan bubur bayi instan terfortifikasi.

8. Pukul 20.00 sebelum tidur, berikan ASI atau MPASI.

9. Pukul 00.00, berikan ASI atau MPASI jika diperlukan.

Cara mengolah Resep Bubur bayi instan terfortifikasi dengan benar:

Halaman:

Editor: Mohammad Syahrial

Sumber: YouTube Meet Dokter Agnes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x