PEMBRITA BOGOR - Bagaimana sih cara main Supermarket Cashier Simulator? Game Cashier Simulator adalah game berjenis RPG yang menyajikan simulasi sebagai kasir dengan melakukan tugas-tugasnya.
Di game ini, kamu harus menghitung barang dan harga belanja total dari pembeli dan memberikan kembalian dari total belanja sesuai kebutuhan agar tidak merugi.
Jadi, tugasmu di game ini layaknya orang yang berprofesi sebagai kasir supermarket. Kamu juga bisa melakukan scan kode QR dari barang yang telah dibeli pelanggan, menginputkan harga barang, dan memberikan uang kembalian kepada pembeli.
Baca Juga: 2 Aksi Tawuran Remaja di Bogor Digagalkan, Polisi Amankan Barbuk Celurit dan Samurai
Ini Dia Cara Main Supermarket Cashier Simulator
Nah, jika kamu tertarik dengan dunia perkasiran, maka kamu dapat mencoba game yang satu ini.
Semua tugas di dalamnya berhubungan dengan tugas dari seorang kasir umumnya.
Untuk dapat memainkannya, kamu harus mendownload aplikasi Supermarket Cashier Simulator terlebih dahulu di App Store ataupun Play Store.
Baca Juga: Begini Cara Mendapatkan Emote FF Master Lato-lato, Mau Iri? Bilang Bos!
Jika kamu sudah sukses mendownloadnya, selanjutnya buka aplikasi dengan memakai akun Google.