3 Anime Jadul yang Masih Populer sampai Sekarang, Ada Favoritmu?

- 12 Juni 2023, 14:16 WIB
Tsubasa, anime jadul.
Tsubasa, anime jadul. /

Doraemon menceritakan tentang bocah kelas 5 SD bernama Nobita yang didatangi robot kucing dari abad ke-22 bernama Doraemon. Nobita adalah seorang bocah yang payah dan sejak kedatangan Doraemon, dirinya serba bergantung kepada Doraemon dalam melakukan apa pun.

Baca Juga: Nezuko Mode Iblis Berpotensi Jadi Uppermoon di Serial Anime Demon Slayer? Begini Faktanya

3. Captain Tsubasa

Captain Tsubasa.
Captain Tsubasa.

Pecinta bola tidak asing dengan anime satu ini. Captain Tsubasa menceritakan seorang bocah yang hobi bermain sepak bola, dan bermimpi menjadi pesepakbola terkenal saat dewasa.

Anime bertema sepakbola ini sudah ada sejak 1981, dan tayang di tahun 1983.

Beberapa pesepakbola dunia terinspirasi dari anime satu ini. Salah satunya adalah sang mega bintang, Lionel Messi.

Baca Juga: 5 Karakter Anime Psikopat, Miliki Perilaku Impulsif hingga Menyeramkan

Anime ini bahkan pernah membuat serial khusus untuk menyambut gelaran Piala Dunia di Jepang dan Korea Selatan dengan judul Captain Tsubasa: Road to Dream (Road to 2002).

Dapatkan update berita pilihan seputar Bogor, Jawa Barat, nasional, dan breaking news setiap hari dari https://bogor.pikiran-rakyat.com. Caranya klik link https://gnews/prbogor kemudian klik tombol ikuti. Setelahnya, Anda bisa mengetahui informasi terbaru dari kami.***

Halaman:

Editor: Citra Nuraini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x