Tanggapan Monohok Angelica Simperler saat Dikabarkan Meninggal Dunia: Pagi-pagi Ada yang Kirim DM

Tayang: 15 Oktober 2021, 17:50 WIB
Editor: Imas Solihah
Tanggapan Angelica Simperler saat dikabarkan meninggal dunia /Tangkapan Layar/Instagram/@angelicasimp.new
Tanggapan Angelica Simperler saat dikabarkan meninggal dunia /Tangkapan Layar/Instagram/@angelicasimp.new /

PR BOGOR – Dikabarkan dirinya meninggal dunia Angelica Simperler beri tanggapan menohok. Diduga ada salah satu akun berita yang menyebarkan hoax tentang aktris cantik ini.

Angelica Faustina Simperler, atau yang kerap disapa Angelica Simperler ini adalah aktris berkebangsaan Indonesia, yang lahir pada tanggal 9 juli 1986.

Angelica Simperler adalah salah satu aktris yang sering sekali kita jumpai pada sinetron-sinteron ftv di televisi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aquarius Besok, 16 Oktober 2022, Manfaatkan Kekuatanmu dan Aktifkan Kembali Potensimu

Dikutip oleh Pikiranrakyat-Bogor.com dari salah satu postingan akun Instagram Anggel yaitu @angelcasimp.new pada tanggal 13 oktober 2021.

Dia memberikan klarifikasi terkait berita yang mengatakan bahwa dirinya telah meninggal dunia.

Dirinya mengatakan bahwa itu adalah berita hoax. Bahkan dirinya pun merasa terkejut kala melihat berita tersebut.

Baca Juga: Baik untuk Kekuatan Fisik, Simak 5 Cara Berkebun di Rumah yang Simple dan Mudah Dilakukan

“Allah Huakbar.. pagi-pagi ada yang kirim DM ngabarin berita ini, masih saja ya ada orang yang jahat, enggak bertanggung jawab bikin berita. Bahkan judul dan thumbnail biar di klik, ditonton, cari subscriber terus dan dapat uang dengan cara memfitnah. Silahkan lah pada mampir nonton beritanya, biar yang buat bisa dapet uang, terus di nikmatin deh.. Allah maha mengetahui,” tulisnya dalam caption Instagram miliknya.

Halaman:

Sumber: Instagram


Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub