Proyek Ulang Tahun Jungkook BTS oleh JK Baidu Bar, Proyek Kereta Bawah Tanah Terbesar di Korsel

- 3 Agustus 2021, 14:03 WIB
JK Baidu Bar membuat proyek ulang tahun Jungkook BTS berupa proyek kereta bawah tanah terbesar di Korea Selatan.
JK Baidu Bar membuat proyek ulang tahun Jungkook BTS berupa proyek kereta bawah tanah terbesar di Korea Selatan. /Instagram.com/@bts.bighitofficial

PR BOGOR – Jungkook BTS merupakan penyanyi boy group asal Korea Selatan akan berulang tahun pada September mendatang.

Para ARMY tentu tidak ingin ketinggalan untuk merayakan ulang tahun Jungkook BTS pada tahun ini dan ingin merayakan dengan meriah.

Penggemar Jungkook BTS atau ARMY asal Tiongkok memiliki rencana dan skala besar untuk proyek unik yang selalu menarik perhatian.

Baca Juga: Hampir Kibarkan Bendera Putih, PHRI Bogor Minta PPKM Level 4 Diperlonggar

Dilansir PikiranRakyat-Bogor.com dari Allkpop, JK Baidu Bar (penggemar Jungkook BTS asal Tiongkok) mengumumkan proyek mereka untuk ulang tahun Jungkook BTS.

Jungkook BTS merupakan menjadi artis pertama yang memiliki pameran digital 360 Immersive dengan tema kapal pesiar.

Selain itu, Jungkook BTS juga memecahkan rekor legendaris dalam sejarah periklanan kereta bawah tanah di Korea Selatan.

Baca Juga: LINK NONTON Anime Tensei Shitara Slime Datta Ken Season 2 Part 2 Episode 5: Persiapan Pertempuran

Wajah Jungkook BTS akan terpampang hingga 14.014 layar LED selama ia berulang tahun di kereta bawah tanah.

Pada saat bersamaan memberikan cakupan penuh di semua sistem kereta bawah tanah Korea Selatan.

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Allkpop


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x